
Melati (Jasmine) dan manfaatnya
Kingdom --> Plantae
Division --> Magnoliophyta
Class --> Magnoliopsida
Order --> Lamiales
Family --> Oleaceae
Genus --> Jasminum
Melati adalah jenis tanaman semak, biasanya ditanam sebagai tanaman hias tapi ada juga yang tumbuh bebas di hutan. Spesies yang paling terkenal adalah Jasminum sambac (L) Aiton. Melati ini bisa merambat sampai ketinggian 8 sampai 10 kaki.
Bunga Melati yang indah selalu menjadi bunga hiasan, dan baunya yang harum, melati menjadi bahan parfum favorit di seluruh dunia.
Selain itu melati juga bermanfaat sebagai bahan herbal untuk bahan pengobatan.Beberapa khasiat yang melati adalah :
1. bunga melati merupakan salah satu bahan untuk mengobati penyakit dalam, seperti untuk menghilangkan cacing di perut.
2. kuncupnya dapat mengubati penyakit kulit dan mata.
3. Extract daunnya dipercaya bisa melawan tumor payudara.
4, Meminum teh melati juga dapat membantu penyembuhan kanker
5. Minyak extract melati juga sangat menenangkan dan bisa membuat relax.
Selain itu melati juga digunakan pada perawatan kulit, seperti creams, sampo dan sabun. Ini dikarenakan melati dapat membuat kulit lembut dan halus.
Ternyata bunga melati yang mungil dan cantik itu banyak manfaatnya ya. Jadi pengen nanam, ngak sulit lagi untuk daerah tropis seperti Indonesia, karena melati tanama yg butuh sinar matahari yang banyak. Mungkin yang perlu diperhatikan jangan ada tanaman rumput yang menggangu pertumbuhannya.
Artikel keren lainnya:
ternyata selain bagus dan wangi melati banyak manfaatnya ya mbak
ReplyDeletewanginya melati yang khas bisa membuat suasana baru diruangan. salam kenal..
ReplyDeleteเกมส์สล็อตออนไลน์ที่ดีที่สุด goldenslot สามารถเข้าไปร่วมสนุกกันได้ที่ ทางเข้า goldenslot
ReplyDelete